FACULTY OF MEDICINE
Would you like to react to this message? Create an account in a few clicks or log in to continue.

50 Kebiasaan Baik untuk Pernikahan

Go down

50 Kebiasaan Baik untuk Pernikahan Empty 50 Kebiasaan Baik untuk Pernikahan

Post by Admin Tue Oct 30, 2007 8:34 pm

50 Kebiasaan Baik untuk Pernikahan


( By Dr. Steve Stephen)





1. Memulai setiap hari
dengan sebuah ciuman.


2. Memakai cincin kawin
Anda setiap waktu.


3. Berkencan seminggu
sekali.


4. Menerima
perbedaan-perbedaan.


5. Sopan.


6. Lembut.


7. Memberikan hadiah-hadiah.


8. Sering tersenyum.


9. Sentuhan.


10. Berbicara tentang
impian-impian.


11. Memilih sebuah lagu
"kebangsaan."


12. Menggosok punggung.


13. Tertawa bersama.


14. Mengirimkan sebuah
kartu tanpa alasan.


15. Lakukan apa yang
diinginkan istri sebelum ia memintanya.


16. Mendengarkan.


17. Mendorong.


18. Lakukan menurut cara
suami.


19. Mengetahui
kebutuhan-kebutuhan istri.


20. Tetapkan sarapan
kegemaran suami.


21. Memuji istri dua kali
sehari.


22. Menelepon suami.


23. Kalem.


24. Berpegangan tangan.


25. Memanjakan.


26. Menanyakan pendapat
istri.


27. Tunjukkan rasa hormat.


28. Menyambut istri di
rumah.


29. Mencari yang terbaik
dari Anda untuk suami.


30. Mengedipkan mata pada
istri.


31. Merayakan ulang tahun
secara besar-besaran.


32. Meminta maaf.


33. Mengampuni.


34. Mengatur sebuah
pelarian romantis.


35. Bertanya, "Apa
yang dapat kulakukan untuk membuatmu lebih bahagia?"


36. Positif.


37. Baik.


38. Menerima kritik.


39. Menanggapi permintaan
pasangan dengan cepat.


40. Berbicara tentang
cinta Anda.


41. Mengenang saat-saat
bersama kesukaan Anda.


42. Memperlakukan
sahabat-sahabat dan rekan kerjanya dengan ramah.


43. Mengirimkan bunga
setiap hari Kasih Sayang dan ulang tahun


pernikahan.


44. Mengakui bila Anda
salah.


45. Peka pada hasrat
seksual suami.


46. Berdoa untuk istri
setiap hari.


47. Melihat matahari
terbenam bersama-sama.


48. Katakan "Aku
cinta padamu" sesering mungkin.


49. Akhiri setiap hari
dengan sebuah pelukan.


50. Mencari pertolongan
dari luar bila Anda membutuhkannya.





Diambil dari buku
'Pasangan Romantis Sepanjang Masa (List to Live by


for Every Married Couple)
karangan Alice Gray, Steven Stephen dan John


Van Diest.








"no matter how your
heart is grieving...


if you keep on
believing...


the dream that you wish
will come true..."





__________________________________________________




















20 Cara Membuat Istri Anda Merasa
Istimewa



(By Al Gray)





1. Minta dia untuk menari
bila Anda mendengar lagu cinta Anda.


2. Semir sepatunya untuk
kejadian-kejadian khusus.


3. Miliki percakapan yang
baik saat Anda lebih memilih membaca koran.


4. Gosok punggungnya tanpa
mengharapkan hubungan intim.


5. Membeli dan menanam
rumpun pohon bunga mawar sebagai kejutan.


6. Mempertahankan rumah
Anda diperbaiki dan dalam kondisi baik.


7. Pastikan mobil Anda
memiliki ban-ban yang bagus dan dalam kondisi yang baik.


8. Pegang tangannya saat
Anda memimpin keluarga dalam doa.


9. Tuliskan daftar dari
semua dokumen-dokumen penting Anda dan di mana Anda menyimpannya.


10. Temukan suatu cara
untuk menabung sebagian dari setiap pendapatan.


11. Minta pendapatnya
sebelum mengambil keputusan.


12. Pegang dia dengan
lembut saat dia menangis, dan katakan padanya semua akan baik-baik saja.


13. Ajak dia keluar dan
Anda rencanakan sendiri keseluruhan kencan itu, termasuk memesan tempat.


14. Sesekali, makan kue
dan hidangan penutup yang cantik dengannya di sebuah rumah makan berdekor
indah.


15. Mengerti saat dia lupa
menyetorkan tabungan.


16. Bercukur pada hari
libur Anda.


17. Telepon jika Anda akan
terlambat lebih dari lima belas menit.


18. Dorong dia mengambil
waktu jedah dengan sahabat-sahabatnya.


19. Ingatlah untuk membawa
saputangan yang bersih saat Anda pergi menonton film romantis.


20. Katakan padanya dia
akan selalu cantik bila dia kuatir menjadi semakin tua.











20 Cara Membuat Suami Anda Merasa
Istimewa



(By Alice Gray)





1. Jangan menyela atau
mengoreksinya saat dia sedang bercerita.


2. Puji dia di depan
anak-anaknya, orang tua Anda, orang tuanya, dan sahabat-sahabatnya.


3. Perhatikan penampilan
Anda seperti saat Anda sedang berkencan.


4. Biarkan dia memiliki waktu
sejenak untuk bersantai saat dia pulang dari bekerja.


5. Kembangkan sebuah
ketertarikan yang sungguh-sungguh dalam pekerjaan dan hobi-hobinya.


6. Puja dia untuk
kekuatannya dan arti dirinya.


7. Jika dia ingin membawa
makan siang ke kantor, bungkuskan untuknya.


8. Berusaha ada di rumah
(dan matikan telepon) saat dia pulang dari bekerja dan bangun di pagi hari saat
dia berangkat kerja.


9. Tolong anak-anak Anda
gembira saat Papa pulang ke rumah.


10. Berikan dia kaos kaki
dan baju dalam baru pada hari-hari biasa selain memberikannya sebagai hadiah
pada hari libur atau ulang tahun.


11. Jaga kamar tidur Anda
tertata dengan penuh selera dan bebas kekacauan.


12. Mengerti saat dia
ingin meluangkan waktu menikmati olahraga atau hobi dengan sahabat-sahabatnya.


13. Sediakan selalu
cemilan kegemarannya.


14. Tetap pada anggaran
Anda.


15. Menonton acara
olahraga kegemarannya bersamanya.


16. Berusaha pergi tidur
pada saat bersamaan dengannya, dan mengerti jika dia tertidur di sandaran
setelah hari yang melelahkan.


17. Bertukaran mengasuh
anak dengan sahabat-sahabat supaya Anda memiliki beberapa malam di rumah
sendirian.


18. Menjaga hubungan intim
tetap segar dan menyenangkan, dan ingatlah bahwa dia mungkin memiliki hasrat
yang lebih sering daripada Anda.


19. Pangganglah kue buatan
sendiri untuknya untuk dibawa kerja.


20. Tanyakan diri Anda
sendiri satu pertanyaan setiap hari: "Seperti apa rasanya menikah
denganku?"
Admin
Admin
Admin
Admin

Male
Number of posts : 577
Age : 36
Location : In My ROomZZ
Registration date : 2007-10-28

Character sheet
games:

https://fk-unsyiah.forumotion.com

Back to top Go down

Back to top

- Similar topics

 
Permissions in this forum:
You cannot reply to topics in this forum